Arsip ‘Informasi’

Apakah itu flu burung?

Apakah itu flu burung? Apa yang harus kita lakukan untuk pencegahan? Jika ada unggas mati mendadak, harus lapor kemana ya? Slide –> slide dan baca dengan lengkap ya Informasi lebih lanjut, hubungi Hotline Peternakan dan Kesehatan Hewan di 0812.1330.5834

Sosialisasi Penerapan Konsumsi Pangan B2SA dalam rangka Mewujudkan Depok Sukses Bebas Stunting Kota Ramah Anak   

Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kota Depok menyelenggarakan Webinar dengan tema “Sosialisasi Penerapan Konsumsi Pangan Beragam, Bergizi Seimbang dan Aman dalam rangka Mewujudkan Depok Bebas Stunting Kota Ramah Anak” (28/02/2023). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok dan diikuti oleh Pokja 3 dan Pokja 4  Tim […]

Forum Rencana Kerja Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok Tahun 2023 untum Perencanaan Tahun 2024

Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kota Depok menyelenggarakan Forum Rencana Kerja Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok Tahun 2023 untuk Perencanaan Tahun 2024 dengan tema “Pertanian Perkotaan yang Terintegrasi dengan Pemanfaatan Digitalisasi Teknologi untuk Mewujudkan Ketahanan Pangan dan Petani yang Sejahtera” yang bertempat di Wisma Hijau (27/02/2023). Kegiatan ini dibuka langsung […]

Technical Meeting Lomba

Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kota Depok berkolaborasi dengan Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok menyelenggarakan Technical Meeting Lomba bertempat di Aula Bersama Gedung Dibaleka 2 (22/02/2023). Kegiatan ini dihadiri oleh Bunda Elly Farida selaku Ketua TP-PKK Kota Depok, Kepala Bidang Ketahanan Pangan dan Pertanian, Kasi Penganekaragaman dan Keamanan Pangan, Ketua […]

Sosialisasi Pengendalian Lumpy Skin Disease (LSD)

Sosialisasi Pengendalian Lumpy Skin Disease (LSD) dilakukan pada Selasa, 07 Februari 2023 di Ruang Aula Perpustakaan Umum, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kota Depok. Acara dibuka oleh Sekretaris Dinas DKP3 Kota Depok, Ir. Tinte Rosmiati. Narasumber: Dr. drh. Nuriyani Zainuddin M.Si – Direktur Keswan, Ditjen Peternakan dan Kesehatan Hewan, Kementerian Pertanian RI dengan Materi: Kebijakan Penyakit […]

Pelatihan bagi Peternak Ruminansia Kota Depok

Hari Selasa, 13 Desember 2022, Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok telah melaksanakan “Pelatihan bagi Peternak Ruminansia Kota Depok” di Godong Ijo, Bojongsari. Pelatihan kali ini dengan materi: “Pengelolaan Mixed Farming” oleh Bapak Adi Widjaja, S.Si, M.Sc dari Budi Mixed Farm @susulactasari di Kabupaten Grobogan – Jawa Tengah; “Pengalaman Beternak saat Wabah PMK” […]

Festival Buah Unggulan Kota Depok

Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok menyelenggarakan Festival Buah Uggulan Kota Depok Tahun 2022. Kegiatan ini dilaksanakan di Lapangan Balai Kota Depok pada 7 Desember 2022 lalu. Kegiatan ini bertujuan untuk mempromosikan buah dan potensi pertanian di Kota Depok serta meningkatkan pendapatan petani. Kegiatan Festival Buah Unggulan Kota Depok terdiri dari Ceremony, Pembagian […]

Pelatihan Petugas Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner

Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok melaksanakan Pelatihan Petugas Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner. Pelatihan dilakukan secara hybrid dengan pemateri drh. Yoyon Sunaryono dari Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Jawa Tengah, drh. Andreas Iwan Suseno, MM dari Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Grobogan, dan drh. Harimurti Nuradji, PhD dari BRIN. Dengan […]

PEMBAHASAN ANALISIS PETA KETAHANAN DAN KERENTANAN PANGAN KOTA DEPOK

Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok (DKP3) menyelenggarakan Rapat Pembahasan Analisis Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan Kota Depok. Bertempat di Ruang Rapat Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok (14/12/2022). Rapat Pembahasan Analisis Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan Kota Depok dibuka secara resmi oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota […]

Serah Terima dan Peresmian Prasarana dan Sarana Screen House Budidaya Cabe dalam rangka Pengendalian Inflasi Daerah

Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Depok (DKP3) didampingi Kepala Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam pada Setda Kota Depok, Kepala Seksi Pertanian DKP3, Lurah Kelurahan Limo, Ketua KTNA Kota Depok, Ketua KTNA Kecamatan Limo bersama Bapak Ahmad Subarkah, SE., selaku Senior Economic Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Barat melaksanakan serah terima […]